Preloader
  • 082120171321
  • Jl. Kalijati Indah Barat No. 8, Antapani Bandung 40291
  • Senin-Kamis: 10.00-15.00 WIB

Catatan Akhir Tahun 2024 LBH BANDUNG “Kuasa Berganti, Objek Derita Tetaplah Rakyat”

Tahun 2024 menjadi tahun dengan nuansa pesimis bagi rakyat yang rindu akan keadilan dan keseriusan negara terhadap hak asasi manusia, serta terciptanya negara hukum yang demokratis. Masa transisi kekuasaan melalui pesta demokrasi hanyalah sorak sorai pemangku kekuasaan semata. Tidak ada narasi kerakyatan yang dijunjung apalagi niatan atas dasar kesejahteraan bagi seluruh rakyat indonesia.

Kuasa Berganti, Objek Derita tetaplah Rakyat. Tema ini dipilih atas dasar kondisi faktual yang terjadi sepanjang tahun 2024. Pelucutan konstitusi melalui rangkaian perancangan undang-undang, pelemahan lembaga legislatif yang hanya diisi oleh aktor pelayan oligarki, hingga lembaga peradilan yang tidak mencerminkan keadilan.

Informasi lebih lanjut dapat diunduh melalui file yang tersedia di bawah ini:

Unduh